Jenis Koleksi : DVD
Nama musisi/band : Arema Voice
Judul Album : Masih Ada Terang
Asal Negara : Indonesia
Asal Daerah : Malang, Jawa Timur
Genre : Pop, Rock modern, Akustik, Balada
Produser : Wahyoe GV
Tahun Rilis : 2009
Label : Arema Voice Production
Koleksi Museum Musik Indonesia.
Album ini dirilis tahun 2009 dan dilaunching pada 24 November 2009, didepan Stasiun Kota Baru, Malang. Event launching album ini dihadiri + 20.000 masyarakat Arema. Ini juga merupakan sebuah event yang besar dengan peluncuran album band lokal yang mendapatkan apresiasi yang baik sekali dari pemerhati musik nasional, musisi nasional dan terutama komunitas masyarakat Arema yang ada dimana-mana.
AREMA VOICE – Masih ada terang (Lagu & Lyric : Wahyoe GV)
Aku masih rindukan
Terang dunia pernah kau berikan
Adakah tampak lagi
Seperti dulu
Kucoba untuk mengerti
Apa yang sudah terjadi
Butuh waktu menerima
Semua cobaan (kenyataan)
Kupasrahkan semua Kepadanya
Karena hanya itu yang kubisa
Wow…. Oh…..
Aku harus yakinkan diriku
Masih ada terang
Di Hatiku wow ......
Dalam doa …..
Ketulusan …..
Ku harus tetap melangkah
Kuharap semua tetap indah ……….
Tracklist :
- Indonesiaku – Lagu & Lyric: Norman
- Spirit of Arema – Arema Voice
- Ongis Nade – Lagu: Norman & Narasi: Wahyoe GV
- Aremanita – Lagu & Lyric: Wahyoe GV
- Malaikat Kecilku – Lagu & Lyric: Norman
- Api Jiwaku – Lagu & Lyric: Norman
- Masih Ada Terang – Lagu & Lyric: Wahyoe GV
- Menang Kalah – Lagu & Lyric: Wahyoe GV
- Nafas Arema – Lagu & Lyric: Unyep
- Aku – Lagu & Lyric: Wahyoe GV & Evan
- Hapus Dia Dariku – Lagu: Evan & Lyric: Wahyoe GV
- Getir – Lagu & Lyric: Wahyoe GV
- Masih Ada Waktu – Lagu & Lyric: Wahyoe GV, Evan, Edwin
- Behind The Scene
Arema Voice Member:
- Wahyoe GV (Lead Vocal, Flutes: Malaikat kecil & Masih ada terang)
- Bayu Priaganda (Gitar elektrik & Akustik)
- Norman (Gitar elektrik: Indonesiaku, Malaikat Kecil, Kau adalah segalanya, Selamat jalan api jiwaku, Ongis Nade)
- Deni : Drummer
- Unyep (Gitar elektrik & akustik On: Malaikat kecil, Nafas Arema, Indonesiaku, Lagu cinta damai, Ongis Nade, Selamat jalan)
- Fajar : Bass (On: Aku, Hapus dia dariku, Getir, Masih ada waktu, Masih ada terang, Selamat jalan)
- Ryan : Bass (on: Indonesiaku, Menang kalah, Api jiwaku, Ongisnade)
- Astin – Girl Fight : Vocal On Lagu Aremanita)
AREMA VOICE PRODUCTION
Jl.Trunojoyo 29 Malang – Jawa Timur
www.aremavoice.com